­
In ayo ke taman nasional, Indonesia

Tenggelam di Lautan Awan Bukit Lokuhuma

sunrise dari Bukit Lokuhuma Bukit Lokuhuma merupakan salah satu spot wista menarik yang wajib dikunjungi ketika kalian sedang menjelajahi Taman Nasional Matalawa - Sumba. Spot ini terletak di Resort Tanah Daru, Seksi Pengelolaan Taman Nasional (SPTN) Wilayah II Lewa. Bagi kalian para pecinta burung (birdwatcher)  tempat ini merupakan satu dari sekian banyak lokasi pengamatan burung di kawasan taman nasional, khususnya jenis endemik berupa...

Continue Reading

In bantul, Becici

5 Kawasan Wisata Pinus yang wajib anda kunjungi bila berlibur di Jogja

Spot Foto di Obyek Wisata Pinus Bukit Lintang Sewu Kawasan hutan pinus di daerah Imogiri kini mulai menjadi primadona wisata Jogja ketika musim liburan tiba. Keindahan, kesejukan, dan banyaknya spot-spot foto unik kekinian membuat kawasan tersebut menjadi tujuan utama para wisatawan. Jarak antar obyek wisata satu dan lain nya pun cukup berdekatan, sehingga memudahkan para wisatawan untuk memilih dan mejelajahi keunikan tiap obyek...

Continue Reading

In desa wisata, geologi

Menanti senja di Gunung Api Purba Nglanggeran

Suasana senja di atas Gunung Api Purba Nglanggeran Gunung Api Purba Nglanggeran merupakan salah satu dari beragam obyek wisata alam yang tergabung dalam Geopark Gunung Sewu. Terbentang mulai dari Kabupaten Gunung Kidul, Wonogiri, hingga Kabupaten Pacitan. Disebut Gunung api purba dikarenakan dahulunya merupakan gunung api aktif yang terbentuk sekitar 60-70 juta tahun yang lalu. Obyek wisata ini secara administratif terletak di Desa Nglanggeran,...

Continue Reading

In geologi, geopark

Jalan-jalan ke goa terindah se-Asia Tenggara, Goa Gong

Jalan-jalan sendirian? Kenapa tidak. Sebagai seorang yang suka jalan-jalan, saya sering sekali melakukan perjalanan seorang diri. Agak aneh memang ketika pertama kali melakukan perjalanan sendirian. Perasaan was-was, bingung, dan cemas sering kali muncul. Terlebih ketika kita melakukan perjalanan jauh ke suatu tempat yang memang sangat asing dan belum pernah kita datangi. Tetapi lama-kelamaan, justru hal itulah yang menurut saya membuat suatu perjalanan berkesan...

Continue Reading

In Indonesia, info

Jalan-jalan ke Pacitan? belum sah kalau belum mampir ke Pantai Klayar

Ketika mendengar kata "Pacitan", hal pertama yang kita ingat pastilah goa dan pantainya. Ya, Pacitan memang terkenal dengan obyek wisata goa dan pantai nya yang sudah tersohor hingga se-antero raya. Salah satu destinasi wisata pantai yang wajib di kunjungi bila sedang singgah di Kabupaten Pacitan adalah Pantai Klayar. Secara administratif, Pantai Klayar terletak di Desa Sendang, Kecamatan Donorojo, Kabupaten Pacitan, Jawa Timur. Pantai...

Continue Reading

In Jawa Timur, Pacitan

sore di pantai pancer door, Pacitan, Jawa Timur

Sore itu seperti biasa, suasana Kota Pacitan sedang sangat cerah dan menyejukkan. Biru nya langit berbaur dengan sinar senja yang temaram membuat saya beranjak dan ingin segera menghabiskan sore di tepian pantai. Saya pun bergegas mengambil sepatu, telpon gengam, dan segera melangkahkan kaki untuk berlari menuju ke Pantai Pancer. Tempat ini memang menjadi favorit saya untuk menghabiskan sore sembari berolahraga. Pancer Door atau...

Continue Reading

In canting mas, hutan kemasyarakatan

Puncak Dipowono, Canting Mas, Kulon Progo

Sore itu jogja memang cukup cerah. Sayang rasanya jika hanya berdiam diri di rumah. Beberapa obyek wisata baru untuk menikmati sunset yang belum pernah saya datangi memang sudah masuk dalam list mingguan. Pilihan saya pun akhirnya jatuh pada obyek wisata bernama Canting Mas “Puncak Dipowono”. Ya, sudah lama memang saya ingin mengunjungi lokasi ini, namun baru terwujud beberapa hari yang lalu.   Para...

Continue Reading

Subscribe